Bawaslu Provinsi Banten dalam hal ini Koordinator Divisi Pengawasan dan Hubal Nuryati Solapari hadiri Rapat koordinasi dan sosialisasi surat KPU RI, tentang Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan di Aula Kantor KPU Provinsi Banten. Rabu, (19/05/2021).
Edisi REBOAN kali ini Rabu (19/05/2021) membahas tentang Norma Regulasi Penyelesaian Sengketa Pemilihan.
Kegiatan diikuti oleh Bawaslu Kab/Kota dan jajaran staf juga pegawai secara virtual.